Apa itu otak manusia?

Yes.  Kita sering menyebut atau menyangkut pautkan kata otak.  Ya otak manusia.  Tapi adakah yang tau tentang arti otak sebenarnya?  Sekarang kalian akan tau apa itu otak.

Otak merupakan sistem terpenting dalam tubuh dan merupakan sistem pusat saraf. Volume otak berkisar 1.350 cc dan mempunyai 100 juta sel saraf atau neuron untuk menunjang fungsinya.

Otak adalah fitur menakjubkan dalam tubuh karena dengan menggunakan otak,  manusia dapat menciptakan segala hal yang telah disusun atau dirangkai dalam bayangan otak.

Otak manusia dapat mempengaruhi kepribadian dan kesadaran seseorang serta mampu memberi gerak,  emosi dan semangat. 

Sistem komando pada sistem saraf pusat berada di otak.  Otak manusia juga mengatur kemampuan kontingen dan fisik.  

Otak mempunyai beberapa kemampuan dalam peggunaannya, salah satunya yaitu:

 Otak dapat mengingat dengan tangkap fan 99% dapat mengingat dengan baik. 
Ya.  Otak memang mempunyai kemampuan mengingat yang baik, kemampuan otak ini didukung oleh penelitian Grill Spector terhadap 22 anak berusia 5-12 tahun dan 25 orang dewasa berusia 22-28 tahun.  Penelitian ini dilakukan dengan meminta para partisipan untuk memperhatikan beberapa gambar wajah dan gambar lokasi.

Semoga membantuuu :)

  1. Oh iya gunakan otak dengan baik dan benar yaa:)

Komentar

Postingan Populer